Laporan Dugaan Pelanggaran UU Pers di Toraja Utara Berujung Damai, Terlapor Dokter Bambang Meminta Maaf

    Laporan Dugaan Pelanggaran UU Pers di Toraja Utara Berujung Damai, Terlapor Dokter Bambang Meminta Maaf

    TORAJA UTARA - Laporan dugaan pelanggaran UU Pers di Satreskrim Polres Toraja Utara yang dilaporkan oleh Sutanto dari media kabartimur.com, berakhir damai setelah terlapor dr.Bambang Arya telah mengakui kesalahan serta kekeliruannya hingga meminta maaf, Kamis (25/7/2024).

    Permintaan maaf dr. Bambang Arya tersebut disampaikan secara tertulis bermaterai pertanggal 25 Mei 2024, setelah melalui serangkaian pemeriksaan dihadapan penyidik Polres Toraja Utara.

    Selain secara tertulis, penyelesaian laporan tersebut juga telah ditindak lanjuti melalui mediasi di Satreskrim Polres Toraja Utara yang dihadiri oleh Kadinkes Toraja Utara, Direktur RS Elim, dan dokter Kristianti.

    Adapun dalam surat pernyataan permohonan maafnya, dokter Bambang Arya menerangkan bahwa meminta maaf atas kesalahan serta kekeliruan atas tindakan atau perbuatan yang terjadi di Puskesmas Pangli terhadap Sutanto bersama kawan-kawan se-profesinya.

    (Widian)

    uu pers dokter bambang arya sutanto wartawan polres toraja utara toraja utara
    SULSEL INDONESIA SATU

    SULSEL INDONESIA SATU

    Artikel Sebelumnya

    Pasca Gelar Perkara, Penyidik Bakal Panggil...

    Artikel Berikutnya

    Kawal Bersama Pilkada Serentak 2024, Peran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota
    Siap Bertarung di Pilkada Serentak 2024, Dedy Palimbong Serahkan Formulir Pendaftaran ke Partai Demokrat
    Event BISA FEST Resmi Dibuka di Toraja Utara, Eva Rataba: Jangan ada Sekat, Mari Bersama Bangkitkan Pariwisata Toraja Utara
    Kembangkan Sport Tourism, Road to Pocari Sweat Run Toraja Dilaksanakan di Obwis Buntu Pune dan Ke'te Kesu'
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Ini Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Toraja Utara Pada Pilkada Serentak 27 November 2024
    Jelang Pleno DPSHP Menuju DPT Tingkat Kabupaten, Bawaslu Toraja Utara Laksanakan Rakor Bersama Panwascam
    Siap Bertarung di Pilkada Serentak 2024, Dedy Palimbong Serahkan Formulir Pendaftaran ke Partai Demokrat
    Event BISA FEST Resmi Dibuka di Toraja Utara, Eva Rataba: Jangan ada Sekat, Mari Bersama Bangkitkan Pariwisata Toraja Utara
    Sejumlah 1.696 Bilik Suara Pilkada Serentak Tahun 2024, Hari ini Masuk di Gudang KPU Toraja Utara
    Terbukti Beli Suara di Pilkalem Dende', Panitia Pemilihan Tak Berani Diskualifikasi Calon Terpilih
    Semarak Hut RI ke-78, Dirut RS Elim Rantepao, dr. Adrian Benedict Wijaya Datangkan 33 Dokter Spesialis Fisik dan Rehabilitasi
    Empat Desa di Toraja Utara Lolos 300 Besar Penilaian ADWI, Damayanti: Semoga Bisa Masuk ke Posisi 75 Besar
    Rekrutmen Calon PPS Toraja Utara pada Pilkada Serentak 2024,  ini Harapan Bawaslu Toraja Utara
    Upaya Hukum Ditempuh Wartawan Kabar Timur, Ketua LSM FPT: Kita Apresiasi, Pijakan Hukum Kedua Pihak Akan Diuji

    Ikuti Kami